TEORI AKUNTANSI MANAJEMEN DALAM STANDAR AKUNTANSI MANAJEMEN
Dituturkan Dr Jan Hoesada PENDAHULUAN Berbagai periset menyatakan bahwa IFRS Board menyisipkan teori akuntansi baru dalam standarnya, diperkirakan juga berlaku pada standar akuntansi manajemen. Berbagai teori akuntansi manajemen tersirat pada standar akuntansi manajemen. Akuntansi manajemen berbasis standar global akuntansi manajemen disusun ICPA (International Certifed Professional Accountant) yang dibentuk AICPA dan CIMA (Chartered Institute of Management Accountans) dinobatkan sebagai jantung ilmu pengambilan keputusan karena secara sistematis mampu memberi informasi untuk keperluan […]