Monthly Archives: November 2015


Sosialisasi Buletin Teknis SAP dan Penyusunan LK Akrual Tahun Anggaran 2015

KSAP bekerja sama dengan Badan Pendidikan dan Pelatihan Keuangan (BPPK), Kementerian Keuangan akan menyelenggarakan “Sosialisasi Buletin Teknis SAP dan Penyusunan LK Akrual Tahun Anggaran 2015”. Penyelenggaraan kegiatan tersebut akan dilakukan di 14 kota dan akan mengundang pejabat dari DPKAD dan Inspektorat Pemerintah Propinsi, Kabupaten dan Kota seluruh Indonesia, Perwakilan BPK, Perwakilan BPKP serta Universitas Negeri (Fakultas Ekonomi dan Bisnis). Peserta dapat melakukan registrasi di alamat bit.ly/regsosbultek. Surat permintaan peserta sebagaimana terlampir. Bahan […]


BIBIT KORUPTOR

Ibu guru menerima hadiah buah apel dari Ibu Budi dan Ibu Guru membuat memo terima kasih bagi Ibunda Budi. Memo terima kasih di baca Budi. Budi menghampiri sang Guru dan minta tolong agar memo dikoreksi ; jangan menyebut telah menerima 8 apel, tetapi 10 apel.


SANG HAKIM

Saat rehat pengadilan, duduk sendirian memegang sebuah buku humor politik sambil makan siang, sang hakim tertawa terbahak-bahak sampai tersedak. Kumpulan wartawan meliput kecelakaan kecil tersebut, memotret dan bertanya kepada sang Hakim, humor apa itu yang membuat ia tertawa begitu hebat. Sang hakim tertawa makin keras dan para wartawan makin ingin tahu. Para wartawan menyatakan akan memuat humor itu pada surat kabar hari ini, dan sang hakim menjelaskan – perlahan-lahan – […]


APBN & APBD INTELIJEN

Dr. Jan Hoesada, CPA   PENDAHULUAN Terjadi ketegangan pemerintahan SBY dan pemerintah Australia terkait isu penyadapan telepon genggam pada tahun 2014. Tahun 2015 Edward Snowden mengungkapkan bahwa National Security Agency di AS mengetahui segala infhttps://www.ksap.org/sap/wp-admin/post-new.phpormasi maya, termasuk informasi rahasia terinkripsi – apalagi hanya telepon genggam – dari seluruh masyarakat AS. Konon Presiden Joko Widodo berencana melakukan pengadaan Drone sekitar Rp4,5 Triliun untuk menangkap illegal fishing. Berbagai kementerian dan instansi pemerintahan […]